Orang tua (Bapak), keluarganya atau siapa saja hendaknya meng-adzani pada telinga kanan bayi dan meng-iqomati pada telinga kirinya, dengan harapan agar kalimat yang pertama kali didengar oleh bayi adalah kalimat Allah. Kemudian membaca doa berikut :
أُعِيْذُكَ بِكَلِمَاتِ اللهِ التَّامَّاتِ مِنْ كُلِّ شَيْطَانٍ وَهَامَّةٍ وَمِنْ كُلِّ عَيْنٍ لآمَّةٍ. وَ أُعِيْذُ هُ بِالْوَاحِدِ الصَّمَدِ مِنْ كَلِّ شَرِّ ذِيْ حَسَدٍ.
“Kami memohonkan perlindungan (untuk) kamu dengan perantaraan kalimat-kalimat Allah yang sempurna dari semua syaitan, gegeremetan, dan dari semua penglihatan yang menimbulkan kerusakan. Dan kami memohon perlindungan (untuk) dia (anak), kepada Allah Yang Esa dan Tempat bergantung / memohon, dari semua kejahatan mahluk yang hasud.”
Atau dapat ditambahkan dengan doa berikut ini:
الَلَّهُمَّ احْفَظِ الْوَلَدَ الَّذِى اَخْرَجْتَ مِنْ عَالَمِ الظُّلْمِ اِلَى عَالَمِ النُّوْرِ. وَاجْعَلْهُ صَحِيْحًا كَامِلاً عَاقِلاً لَطِيْفًا حَاذِقًا عَالِمًا عَامِلاً مُبَارَكًا, مِنْ كَلاَمِكَ الْكَرِيْمِ حَافِظًا.
الَلَّهُمَّ طَوِّلْ عُمْرَهُ وَصَحِّحْ جَسَدَهُ وَحَسِّنْ خُلُقَهُ وَاَفْصِحْ لِسَانَهُ وَاَحْسِنْ صَوْتَهُ لِقِرَآةِ الْقُرْآنِ وَالْحَدِيْثِ النَّبَوِيِّ بِجَاهِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلَّىاللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ.
“Ya Allah! Peliharalah anak yang telah Engkau lahirkan dari alam yang gelap (perut ibu) menuju ke alam yang terang (dunia) ini. Jadikan ia anak yang sehat, sempurna (tidak cacat anggota tubuhnya), berakal sehat, lemah lembut, cerdas, berilmu, mengamalkan ilmunya, penuh barokah, dan hafal firman-firman-Mu yang mulia.
Ya Allah! Panjangkan umurnya, sehatkan tubuhnya, perbaguslah akhlaknya, fasihkan lisannya, perbaguslah suaranya untuk membaca Al-Qur’an dan hadits Nabi, lantaran kedudukan Nabi Muhammad SAW”.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Tips kerusakan LA76810A
001 Horisontal tidak stabil. Gambar kadang geser secara horisontal kekiri atau gambar roboh roboh Resistor pada pin-29 VCO referen...
-
Berikut ini adalah kumpulan Mantra Jawa,yang saya dapatkan dari para sesepuh dan dari kitab-kitab kuno. Rapal Mantranya masih asli dari sang...
-
Hizib Maghrobi adalah salah satu ilmu batin yang cukup terkenal didunia spiritual. Ilmu langka yang kepopulerannya setara dengan Asma’ Sunge...
-
Banyak sekali warisan leluhur berupa ilmu kejawen yang belum kita ketahui. Karena semakin majunya teknologi dan jaman sudah mulai berubah, b...
No comments:
Post a Comment