Tv polytron slim 29"gangguan warna dipinggir layar.

Yang awam ikut komentar, mereka bilang; " wah..tabungnya sudah rusak! itu"......hehe...

Tv ini mempunyai problem atau
gejala awal yakni:
(1).Gambar bagus tapi tampilan layar pada pojok bawah kanan dan kiri terdapat noda warna hijau atau kadang warna lain yang dominan.
(problem rangkaian degaus).
(2).lebar layar gambar kelebihan alias melebar kurang lebih sekitar dua centian. sehingga tampilan logo stasiun dipojok atas kanan maupun kiri tulisan terpotong separuh.
(H-size) adjust.

Penelusuran dan pemeriksaan penyebab problem:
(1). Untuk problem item kesatu kerusakan ini terjadi pada rangkaian degaussing yang tidak normal, baik itu kerurangan aliran tegangan atau ada kerusakan pada jalur maupun komponen degaussing.
pengecheckkan dilakukkan pada komponen antara lain; NTC,PTC ,dan coil degausing.
Secara visual komponen masih terlihat mulus!, karena tv inipun belum lama dipakai, tapi dugaan dititik beratkan pada PTCnya yang abnormal.
(2).Lalu problem kedua pada layar yang melebar sekitar dua centian coba masuk servise mode terlebih dahulu turunkan nilai H size  lebar gambar bisa teratasi.

Solusi:
(1) Teratasi dengan mengganti PTC.
(2) Masuk sermod turunkan nilai H-size.
Gambar dan layar tv sudah bisa normal kembali.
(3) Finishing.

No comments:

Post a Comment

Tips kerusakan LA76810A

001  Horisontal tidak stabil.        Gambar kadang geser secara horisontal kekiri atau gambar roboh roboh Resistor pada pin-29 VCO referen...