Tips kerusakan LA76810A

001  Horisontal tidak stabil.        Gambar kadang geser secara horisontal kekiri atau gambar roboh roboh Resistor pada pin-29 VCO reference nilai 4K7 ohm walaupun diperiksa dengan ohm meter nampaknya masih bagus, tetapi perlu diganti. Resistor harus menggunakan jenis yang mempunyai toleransi dan koefisien suhu yang bagus Kerusakan x-tal warna (kadang disertai warna hilang). 002 Kontras gambar lemah dan tidak dapat diadjust       Pin ABL tegangan drops (normal sekitar 3v). Kerusakan pada salah satu part pada sirkit ABL. 003 Bagian horisontal tidak kerja Baca Kerusakan bagianhorisontal Tidak ada tegangan 5v pada pin-25 (Hvcc) 004 Vertikal tidak penuh Baca kerusakan bagian vertikal Tegangan suply drops pada pin-43 Kerusakan IC memori 005 Gambar geser kekiri (ada blok hitam pada sebelah kanan raster)       Tidak ada pulsa FBP dari flyback ke pin-28, karena jalur putus atau ada kerusakan part. 006 Suara kemresek       Kerusakan part atau soldering pada pin-52-

Mengganti tabung CRT TV LG 21"

Kalau mendapatkan tv sudah seperti pada gambar diatas mau tidak mau ya harus mengganti tabung crt kalau tv mau dihidupkan kembali alias difungsikan lagi.

Singkat cerita awalnya begini; pasien dibawa ketempat kerjaku dengan keluhan siempunya katanya tv-nya tiba-tiba mati, kemudian tvpun saya periksa keadaan yang menyebabkan matinya tadi setelah tutup belakang sudah dibuka weleh..weleh leher tabung CRTnya sudah dibawah alias patah dan jatuh kechasis mesin dengan gulungan defleksinya.

Siempunya tvpun sudah melihat sendiri dan menyarankan kalau masih bisa dicarikan penggantinya, tidak harus yang baru katanya sambil mengira-kira bugget yang ia punyai.
Dan lagi beruntung nih empunya tv karena saya masih punya second-nan CRT 21" satu buah.
Setelah saya kasih tahu dan rembuk punya rembuk...tawar punya tawar akhirnya clear juga dengan perbandingan jika harus beli yang baru, siempu tv tadipun menyetujuinya.

Kerja ! ..kerja!.
CRT lalu saya pasang kebetulan chasis tv masih berfungsi dengan baik.
Lalu test tv dan setting parameter yang belum sesuai...akhirnya kelar juga.
Alhamdulillah...kalau rejeki tak akan kemana. Mudah-mudahan berkah dan halal.

Comments

Popular posts from this blog

HIJIB KHOFI KEWIBAWAAN TINGKAT TINGGI

Kumpulan Data Pin (kaki) Flyback (FBT) TV Sharp Dan Persamaan

Arti Latudrikuhul Absoru Wahua Yudrikuhul Absoro Wahuwa Latiful Khibir